David Pirzada
Direktur Risk Management
Warga Negara Indonesia, berusia 56 tahun. Memperoleh gelar Sarjana (S1) Teknik Elektro, Northeastern University, Boston, Massachusetts, USA. Magister (S2) Master of Business di Bidang Manajemen Bisnis dari New Hampshire, Southern New Hampshire University, New Hampshire, USA.
Sebelumnya menjabat sebagai Country Chief Risk Officer, Bank of Tokyo Mitsubishi, Jakarta (2015-2018), Senior Executive Vice President Wholesale Risk PT Bank Mandiri (Persero), Tbk (2018-2020), dan Direktur Risk Management PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk. (2020-saat ini).
Beliau tidak memiliki hubungan afiliasi baik dengan Anggota Direksi, Anggota Dewan Komisaris, maupun Pemegang Saham Utama dan Pengendali.